Manfaat dan Tujuan Blogwalking


Manfaat Blogwalking sangat besar dan penting untuk pemilik blog, dengan tujuan blogwalking setiap pemilik blog akan berbeda-beda. Blogwalking merupakan perjalanan berkunjung atau mengunjungi blog atau website dengan berbagai tujuan tentunya.

Blogwalking sangat penting terutama dalam dunia blogging selain mempererat persahabatan juga menambah pengetahuaan dan salah satu optimasi seo yang paling ampuh, dapat meningkatkan pagerank dengan berkomentar di blog dofollow. Dan ribuan keuntungan lainnya.

Setiap pemilik blog mempunyai tujuan blogwalking.. Diantaranya 10 tujuan blogwalking menurut dtopblog sebagai berikut :
1. menjalin silaturahmi,
2. mencari pengetahuan atau ide baru,
3. memberi masukan dan saran kepada blog yang dikunjungi,
4. bertanya dalam komentar tentang permasalahan blognya, 5. berkomentar sambil promosi blog,
6. Nyari script maupun bahan posting, dengan izin maupun tidak izin kepada pemilik blog yang dikunjungi. (Harus izin donk ah dan jangan lupa kasih backlink)
7. Mencari template,
8. Mencari sofware,
9. Study banding
10. Spam (ini yang sangat tidak dianjurkan).
dan masih banyak tujuan lainnya setiap pemilik blog yang melakukan blogwalking.

Silahkan ditambahkan ya untuk melengkapi..